Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

BALI UNITED JUARA LIGA 1 2021-2022 , SERDADU TRIDATU UKIR SEJARAH BARU

Gambar
  DEWATA.BLOG Bali United juara Liga 1 2021-2022. Pencapaian ini membuat Bali United mencetak rekor di Dunia Sepak Bola Indonesia. Serdadu Tridatu pun menjadi tim pertama yang mampu mempertahankan gelar juara di era Liga Indonesia sejak 1994. Itu menandakan kehebatan pasukan Stefano Teco Cugurra.  Pada laga pekan ke-34, Bali United dijadwalkan menghadapi Persik Kediri, Kamis (31/3/2022). Akan tetapi, Bali United sudah dipastikan menyabet gelar juara Liga 1. Sebab, pesaing mereka yaitu Persib Bandung imbang 0-0 melawan Persik Kediri. Hasil itu membuat Persib tidak mungkin lagi menyalip Bali United di klasemen sementara.  Saat ini, Bali United mengoleksi 72 Poin, sedangkan Persib Bandung 68 Poin. Serdadu Tridatu menang head to head atas Maung Bandung sehingga mempermulus jalan mereka untuk meraih gelar juara.  Rencana Bali United bermain di markas sendiri tak lepas untuk keperluan perayaan juara Liga 1 2021-2022.  PT LIB selaku operator kompetisi berkirim surat kepada 17 kontestan Liga 1

SEJARAH KLUB BALI UNITED FC

Gambar
  DEWATA.BLOG Bali United merupakan klub bola profesional Indonesia yang bermarkas di Gianyar, Bali. Dulunya Klub Bali United bernama Putra Samarinda Football Club, lalu diganti nama menjadi Bali United FC  Bali United didirikan pada tahun 1989 dengan nama awal Putra Samarinda. Namun , klub ini mengalami kesulitan finansial sejak mengikuti Liga Galatama dan Perserikatan yang digabung menjadi satu kompetensi yang kini menjadi Liga Indonesia sejak kopetensi resmi itu bergulir musim 1994 dan 1995 Untuk menghindari kegagalan sekaligus meningkatkan daya jual serta prestasi, Putra Samarinda atau Pusam kemudian diakuisisi oleh seorang pengusaha sukses bernama Pieter Tanuri pada tahun 2014, Pieter Tanuri sempat berpikir untuk membuat klub di Yogyakarta.  Namun pada akhirnya ia memutuskan memilih Bali sebagai markasnya secara resmi pada 15 Februari 2015. Bali United menggunakan Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali sebagai kandang mereka. Tidak  butuh waktu lama buat Bali United dalam mencuri ha

DAFTAR ORANG TERKAYA DAN SUKSES DIBALI DENGAN BERAGAM LINI BISNISNYA

Gambar
DEWATA.BLOG Berbicara mengenai Crazy rich Indonesia, tak lengkap rasanya kalau tidak membahas crazy rich dari masing-masing daerah Tanah Air. Pada artikel ini, secara khusus akan membahas tentang Crazy Rich Bali. Mereka yang termasuk dalam daftar orang terkaya dibali ini, bisa dibilang mempunyai background hidup yang berbeda-beda. Ada yang memang telah kaya sejak lahir, namun ada juga yang berasal dari keluarga yang kurang mampu. Dan berikut rangkuman dari berbagai sumber mengenai daftar orang terkaya di Bali.  1. Ajik Krisna   Gusti Ngurah Anom yang biasa dipanggil dengan Ajik Krisna termasuk kedalam salah satu daftar orang terkaya di Bali. Pria asal Buleleng 5 Maret 1971 ini lahir dan dibesarkan di sebuah desa kecil di kacamatan Seririt , Kabupaten Buleleng, Bali.  Ajik Krisna merupakan pengusaha sukses dan dikenal sebagai pemilik Krisna oleh-Oleh Bali, Ajik Krisna dulu merupakan orang termiskin dikampungnya.  Meski jarang sekali media indonesia yang membahas mengenai total kekayaann

3 FAKTA ILMIAH TENTANG MAKANAN PEDAS

Gambar
DEWATA.BLOG Pedas dalam etimologi bahasa inggris disebut dengan Piquance, yang memiliki pengertian sebagai suatu jenis ketajaman dan kesakitan yang khusus terhadap indra perasa. Dalam sebuah penjelasan ilmiah, makanan pedas ternyata bukan digologkan termasuk kategori rasa lho. Jadi, pedas itu berbeda dengan manis,asam,pahit atau asin  Ada beberapa fakta mengenai makanan pedas. Berikut penjelasannya simak lebih lanjut..  1. Makanan Pedas Sebenarnya Tidak Bisa Dirasakan Lidah Yang Terasa Adalah Sensasi Atas Zat Kimia Capsaisin  Ternyata pedas itu berbeda dengan rasa manis, asam, pahit dan asin yang hanya bisa dirasakan oleh bagian tertentu dari lidah, pedas dapat dirasa oleh seluruh bagian lidah bahkan hingga rongga mulut . Hal ini disebabkan karena pedas sebenarnya bukanlah sebuah rasa yang dapat dirasakan oleh lidah. Pedas merupakan sensasi atas senyawa kimia bernama Capsaicin yang terkandung pada tumbuhan penyebab pedas seperti cabai. Jika rasa manis, asam,, pahit dan asin memiliki re

5 MAKANAN KOREA YANG VIRAL DISAAT PANDEMI COVID-19

Gambar
DEWATA.BLOG Selama Pandemi , banyak kuliner yang mendadak viral dimedia sosial hingga menjadi tren. Salah satunya makanan yang berasal dari Korea Selatan.  Makanan khas korea memang dikenal sangat menggiurkan , Gak hanya itu disukai para penggemar KPop , Pencinta kuliner pun sudah banyak yang menyukai makanan asal Negeri Ginseng ini.  Yuk simak, berikut makanan khas Korea Selatan yang viral selama pandemi 1.  Korean Garlic Cheese Bread  Korean Garlic Cheese Bread merupakan jajanan kaki lima di Korea Selatan. Berupa roti bun berisi saus bawang putih dan krim keju yang lumer  Dengan rasanya yang gurih dan aromanya harum, Korean Garlic Cheese banyak diburu para pencinta kuliner. Setelah viral , banyak pedagang menjualnya melalui online maupun offline, Roti khas Korea ini hampir selalu sold out  2. Korean Sweet Potato Bread   Korean Sweet Potato Bread merupakan cemilan manis yang populer di Korea Selatan. Cemilan ini terbuat dari ubi ungu yang dihaluskan secara halus dan dicampur dengan ke

5 FILM TENTANG PERJUDIAN SERU DAN MENGHIBUR

Gambar
DEWATA.BLOG Tema yang umum di angkat untuk film kriminal biasanya tentang gangster , narkoba , atau judi . Untuk kali ini artikel ini akan membahas 5 film tentang judi . Film-film ini menceritakan tentang dunia perjudian, orang orang yang gemar berjudi dan konflik konflik yang terjadi didalamnya . Berikut 5 film tentang perjudian uang paling seru dan menghibur !!! 1. Casino Royale ( 2006 )   Film ini dirilis pada tahun 2006 , DiSutradarai oleh Martin Campbell dengan pemeran utama Daniel Craig, Eva Green , Judi Dench  Didalam film ini agen 007 ditugaskan untuk memata-matai teroris . Le Chiffre seorang bankir sekaligus investor yang banyak mendanai kegiatan terorisme dunia. Le Chiffre sedang merencanakan pengumpulan dana melalui perjudian dengan taruhan yang sangat tinggi dalam permainan Kartu Poker. Agen 007 Ditugaskan untuk mengalahkan Le Chiffre dalam permainan dan merusak sistem organisasi tersebut  2. Killing Them Softly ( 2012 )  Film ini dirilis pada tahun 2012 , DiSutradarai o

3 REKOMENDASI SERIAL FILM DI WeTV INDONESIA DENGAN RATING TERTINGGI

Gambar
DEWATA.BLOG WeTV menjadi salah satu aplikasi pilihan untuk menonton film yang cukup populer di Indonesia. Banyak web series Indonesia yang pupuler sehingga  bnyak pilihan film hiburan yang bisa kalian pilih bila ingin menonton  Bagi kalian yang ingin tahu rekomendasi film Indonesia yang populer saat ini , maka berikut pilihan beberapa rekomendasi film WeTV Indonesia yang bisa jadi salah satu pilihan untuk menikmati akhir pekan kamu , yuk langsung dicek sahabat  dewata.blog 1. ANTARES  Film Antares adalah salah satu film yang berada dalam trending satu didunia series Indonesia , Para pemain yang berada di serial ini salah satunya Angga Yunanda , Cut Beby Tsabina , Rafael Adwen , Irzan Faiq dan lainnya  Serial web ini diadaptasi dari novel Wattpad yang berjuduil Karya Rweida dan diSutradarai oleh Rizal Montovani yang juga salah satu sutradara yang mempunyai nama besar dalam perfilman  film ini sangat booming karena film ini menceritakan tentang Geng Motor dan Kisah Cinta dibangku SMA